Text
AUDITING : Pemeriksaan Akuntan oleh Kantor Akuntan Publik
Dr. Sukrisno Agoes, Ak, MM., lahir di Jakarta, tanggal 13 Desember 1947, Lulusan Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia, Jakarta, Jurusan Akuntansi, pada tanggal 13, April 1974. Selain itu ia memperoleh gelar MM (Magister Manajemen) dari Program Magister Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia, dengan bidang Konsentrasi Akuntansi Manajemen tahun 1990. Agustus 1999 s/d Mei 2003 menyelesaikan Program Doktor di Program Pascasarjana Universitas Padjadjaran, Bandung, dengan judul disertasi "Pengaruh Penerapan Standar Auditing, Penerapan Standar Pengendalian Mutu dan Kualitas Jasa Audit Terhadap Tingkat Kepercayaan Pengguna Laporan Akuntan Publik (Survey Pada Beberapa KAP di Indonesia)". Saat ini ia menjabat sebagai Managing Partner di KAP Drs. Sukrisno Agoes, MM & Rekan, Sekretaris BP2AP IAI-KAP, dan Staf Pengajar di beberapa Program Maki, Magister Manajemen, dan Fakultas Ekonomi.
Tidak tersedia versi lain